UNGGUL DAN BERPRESTASI DALAM BIDANG IPTEK DAN IMTAQ

Raih prestasimu dengan memilih MTs Yasrib Batu - Batu merupakan Pilihan Yang Tepat.

Rabu, 27 September 2023

Peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad Saw 1445 H

MadrasahNews,Soppeng - Kamis,28/09/2023 MTs Yasrib Batu - Batu hari ini menggelar kegiatan " GERAKAN 10.000 SHALAWAT " secara online khususnya bagi warga MTs Yasrib Batu - Batu sejak pukul 07.00 - 24.00 (Waktu Istirahat/Tidur).Kegiatan ini merupakan salah satu sarana untuk lebih menghadirkan kecintaan kepada Baginda Rasulullah Muhammad Saw dengan cara memperbanyak shalawat atas Nabi Muhammad dan sebagai wujud kegembiraan atas kelahiran...

Sanggar Seni An - Nur Tampil Memukau pada Peringatan Maulid Nabi Muhammad Saw di Masjid Nurul Mustaqim

MadrasahNews, Soppeng - Rabu,27/09/2023 Sejumlah siswi MTs Yasrib Batu - Batu yang merupakan personil Sanggar Seni An-Nur tampil memukau hadirin yang hadir pada acara Maulid Nabi Besar Muhammad Saw membawakan Shalawat Jibril dan didampingi oleh ibu pembina (Andi Dalauleng,S.Pd.I & Asriana Rahmadani,S.Pd )Selain shalawat,salah satu siswi MTs Yasrib Batu - Batu (Fauziyah Ramadhani) juga menjadi pembaca Ayat suci Al-Qur'an pada acara...

Selasa, 26 September 2023

Pemeriksaan Kesehatan Siswa - siswi MTs Yasrib Batu - Batu

MadrasahNews, Soppeng - Rabu,27/09/2023 MTs Yasrib Batu - Batu mendapat giliran pada hari ini untuk pemeriksaan Kesehatan dari pihak Petugas PUSKESMAS Batu - Batu terhadap siswa - siswi kelas VII MTs Yasrib Batu - Batu dalam rangka melakukan penjaringan yang jika ditemukan beberapa siswa - siswi yang perlu penanganan lebih lanjut akan diberikan surat rujukan untuk dapat di rujuk ke Puskesmas terdekat bahkan rumah sakit kabupaten/kota.Kegiatan...

Pelaksanaan ANBK (Survei Lingkungan Belajar) MTs Yasrib Batu - Batu

MadrasahNews, Soppeng - Selasa,26/09/2023 Seluruh Guru/Pembina MTs Yasrib Batu - Batu mengikuti kegiatan Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) Survei Lingkungan Belajar dini hari tadi usai proses belajar mengajar dilaksanakan sekitar pukul 14.00 - 16.30 yang Kurang lebih 17 peserta yang mengikuti kegiatan tersebut dan merupakan guru/pembina MTs yasrib batu - batu dalam rangka melaksanakan salah satu program pemerintah dalam memajukan...

Senin, 25 September 2023

Maulid Akbar,MTs Yasrib Batu - Batu ikut serta

MadrasahNews,Soppng - Senin,25/09/2023 Seluruh Guru/Pembina MTs Yasrib Batu - Batu ikut serta dalam kegiatan Maulid Akbar Nabi Muhammad SAW 1445 H yang dilaksanakan oleh BKMT Kec.Marioriawa dan turut hadir pula Bapak Bupati Soppeng Bapak H.A.Kaswadi Razak S.E beserta Rombongan yang berpusat di Desa Tellu limpoe (Padali)Acara tersebut sebagai ajang silaturahmi pihak pemerintah Kab.Soppeng dengan warga Masyarakat Kec.Marioriawa sekaligus...

Kamis, 21 September 2023

MTs Yasrib Batu - Batu ikuti ANBK

Madrasahnews -Sopeng, Rabu, 20/09/2023 Sejumlah siswa - siswi MTs Yasrib Batu-Batu mengikuti Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) selama kurang lebih 2 hari sejak tanggal  20-21 September 2023. Siswa - siswi yang mengikuti kegiatan tersebut berjumlah 52 orang dengan pelaksanaan 2 sesi. Kegiatan tersebut berjalan dengan lancar, aman dan tertib sesuai dengan harapan. Ketersediaan fasilitas sangat berpengaruh pada pelaksanaan...

Rabu, 13 September 2023

Simulasi ANBK MTs Yasrib Batu-Batu lancar

MadrasahNews, Soppeng - Kamis, 14/09/2023 siswa - siswi MTs Yasrib Batu - Batu ikuti kegiatan Simulasi Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK). Kegiatan tersebut sudah dilaksanakan beberapa tahun yang lalu dan pada tahun ini kembali digelar dengan jadwal kegiatan pelaksanaan sebenarnya pada tanggal 20-21 Bagi MTs Yasrib Batu-Batu (Gelombang ke -2)Asesmen Nasional perlu dilakukan untuk meningkatkan mutu pendidikan. Asesmen ini dirancang...

Senin, 11 September 2023

Kandidat 03 Berhasil Terpilih dalam pemilihan Ketua & Wakil Ketua OSIS 2023

NewsMadrasah,Soppeng - Senin,11/09/2023 Komisi Pemilihan OSIS menggelar pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS periode 2023-2024 pasca melaksanakan upacara pengibaran bendera merah putih yang di ikuti oleh seluruh siswa (i) bersama para Guru / pembina MTs yasrib Batu -Batu.Kegiatan tersebut dilakukan untuk melakukn kaderisasi kepemimpinan pada tataran siswa (i) dan merupakan salah satu program kerja Pengurus OSIS 2022-2023. Dalam kegiatan...

Rabu, 06 September 2023

PEMILIHAN KETOS & WAKETOS

...

Senin, 04 September 2023

Visi - Misi,Proker & Motto Kandidat

KANDIDAT 01 (NUR RAHMADANI & NUR SOLEHA)MOTTOBelajarlah dari kegagalan agar dapat meraih kesuksesanVISIMenjadikan  osis sebagai mitra kerja dalam membangun siswa/siswi yang berbudi pekerti luhur dan berprestasi serta melatih dalam bersoalisasi dan berorganisasiMISI1.Memperkuat rasa kekeluargaan antarsiswa(i)2.Menanamkan sikap disiplin pada semua siswa(i)3.Meningkatkan kesadaran siswa(i) tentang kebersihan sekolah4.Merayakan hari...

Minggu, 03 September 2023

Juara Lomba Kebersihan Antar Kelas MYB2

PENGUMUMANAssalamu Alaikum wr wb Dalam rangka meningkatkan kesadaran pentingnya menjaga Lingkungan oleh peserta didik MTs Yasrib Batu-batu maka di umumkan bahwa juara lomba kebersihan antar kelas pada bulan Agustus 2023 di menangkan oleh kelas VIII A dengan score 586. Selamat dan sukses semoga kemenangannya bisa dipertahankan pada bulan selanjutnya dan bagi yang belum menang masih bisa terus mencoba di bulan-bulan berikutnya. Berikut...

Lokakarya Pengurus OSIS MTs Yasrib Batu-Batu

MadrasahNews, Soppeng - Kamis, 31/08/2023 Pengurus OSIS MTs Yasrib Batu-Batu melakukan kegiatan Lokakarya Sepulang sekolah untuk membagas hal-hal yang berkaitan dengan kegiatan Pemilihan Ketua & wakil ketua OSIS MTs Yasrib Batu-Batu periode 2023-2024 mendatang. Kegiatan tersebut dihadiri oleh sebagian besar pengurus osis sebagai salah satu tugas dan fungsinya dalam sebuah organisasi. Dalam kegiatan lokakarya tersebut terpilihlah...